Jumat, November 22, 2024
Uncategorized

Prediksi Mesin Yamaha Aerox 125 bluecore

Aslkm dan selamat sore.
Berita yang sedang naik daun beberapa hari ini di jagad blogsphare roda 2 adalah kehadiran sosok misterius dari Yamaha, seperti produk terdahulu, sebelum lepas kepasar, yamaha intens untuk menguji motornya di jalanan umum, yahh sekitar 2-4 bulan sebelum benar-benar diperkenalkan kemasyarakat.

Beberapa gambar pun hasil dari jepret sang test ride bermunculan antara lain sbb:aerox2 aerox3renderan pun sudah ada, misalnya dari kang peysblogyamaha-aerox-125-biru.jpg w=350&h=200&crop=1Nah, dari beberapa penampakan di atas, sudah jelas segmen yang akan di gantikan adalah XEON GT125. Yang jadi tanda tanya besar adalah apakah akan memakai mesin ALL NEW? Menurut R2M adalah ya, karena mesin GT125 yang lama adalah mesin yang masih menggunakan teknologi YMJET Fi dan harus move on ke blue core. Mesin kubikasi 125 bluecore saat ini yang memakai Radiator belum ada.

Calon mesin yang mendekati adalah mesin Mio Bluecore yang di upgrade menggunakan radiator dan bisa juga mesin NMax yang di downgrade ke 125 cc.
Yamaha-Aerox1Hmm… menarik untuk di tunggu.
Pict. Aripitstop, peysblog, macantua dan kang iwanbanaran.

roda2makassar

Otomotif lovers

One thought on “Prediksi Mesin Yamaha Aerox 125 bluecore

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.