Warna Baru Fino Grande, Tampil Lebih Berkelas
Roda2makassar.com – Tahun 2018 menuntut kita untuk semakin kreatif dan inovatif sehingga berdampak pada gaya hidup yang semakin meningkat dan juga gengsi untuk selalu tampil berkelas. Melihat gaya hidup para wanita khususnya hijabers yang selalu ingin tampil lebih berkelas serta napak tilas dari kesuksesan penjualan Fino Grande Royal Blue sebelumnya, pada bulan Juli 2018 Yamaha melahirkan warna baru Fino Grande Luxury Red yang tidak kalah elegan dan mewah dari saudara sebelumnya.
”Penambahan warna baru pada Fino Grande ini untuk memenuhi keinginan konsumen akan pilihan warna lain dan pemilihan warna merah melambangkan kemewahan sehingga membuat para penggunanya khususnya perempuan dapat tampil lebih elegan,” jelas Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).
Fino Grande merupakan kelas tertinggi dari Fino Series, yang telah memiliki fitur Stop & Start System, yang berfungsi untuk menghemat bahan bakar. Selain penambahan tampilan warna yang lebih fresh, Fino Grande sangat dikenal sebagai seri motor matic stylish dari Yamaha dengan mengutamakan kenyamanan pengguna dan inovasi teknologi. Kenyamanan pengguna didukung dari ban tubeless dan lebar yang dimiliki oleh New Fino Grande Tubeless & Ban Lebar 125 Blue Core.
Untuk masyarakat yang senang berinovasi, Yamaha juga mengaplikasikan inovasi teknologi Blue Core pada mesin 125 cc Fino Grande Luxury Red membuatnya tampil lebih memukau. Inovasi teknologi Blue Core membuat motor irit, halus, dan nyaman sehingga sangat mendukung bagi para penggunanya yang ingin tetap tampil berkelas.
- Makin Hangat, Jorge Martin Hampir Pasti Ke Honda
- Jorge Martin Ajukan Keluar dari Aprilia MotoGP, 4 Tim ini Tujuannya
- Hasil Balapan Sprint MotoGP Le Mans Prancis 2025
- Johann Zarco “Kursi Pabrikan Honda Perlu Dibicarakan”
- Ramadhipa Melesat Cetak Sejarah Kibarkan Merah Putih di Portugal
- Honda New XL750 Transalp 2025, Tampilan dan Fitur Terbaru
- Marc Marquez Tercepat sepanjang hari di tes MotoGP Jerez 2025
- CBR250RR Double Winner, Astra Honda Borong 5 Podium di ARRC Buriram
- MotoGP Spanyol 2025: Hasil Balapan Terbaru setelah Penalti Tekanan Ban
- MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Akhiri Rekor pole Marquez
- Manajer Acosta, Pekerjaan saya adalah mencari motor terbaik
- Pengamat, Duel Pecco Bagnaia vs Marc Marquez 2025 Sepertinya Susah
- Ramai Rumor Toprak Razgatlioglu ke MotoGP, Tapi
- Wow, Tawaran Honda ke Pedro Acosta Sangat Menggiurkan
- Hot News, Yamaha Sudah mulai menguji mesin V4 MotoGP