PT. SJAM Adu SMK Binaan Yamaha Lewat Kontes SMK Road to Factory 2018
Roda2makassar.com – Siang bro sekalian, PT. Suraco Jaya Abadi Motor selaku Main Dealer Yamaha Sulawesi Selatan dan Barat pada Hari ini membuka kegiatan tahunan untuk meningkatkan potensi SMK binaan dibawah naungan Yamaha yaitu Kontes SMK Road to Factory 2018.

Acara ini dibuka langsung oleh Bapak Winalpo selaku Chief Area Territori 7 Yamaha Indonesia Motor Manufacturing di Suraco Bulding Jl. AP. Pettarani Makassar didepan 80 pasang peserta acara Kontes ini dari 80 SMK Binaan Yamaha se Sulselbar.
Kontes SMK Road to Factory sendiri adalah ajang mengadu skill siswa dan guru melalui kompetisi tes Tulis, pelayanan CCS, dan Service yang kemudian point antara siswa dan guru akan diakumulasi untuk mendapatkan 15 pasang pemenang yang nantinya akan mendapat hadiah spesial yaitu akan dibawa ke pabrik Yamaha di Jakarta untuk melihat bagaimana proses perakitan motor dari Yamaha. Selain itu para guru dan siswa juga akan dibawa ke beberapa tempat wisata di ibu kota untuk melepaskan penat.
Pada tahun ini merupakan tahun yang ke 4 pelaksanaan Kontes SMK Road to Factory yang di adakan oleh PT. Suraco Jaya Abadi Motor demi memberikan kontribusi yang nyata kepada para SMK Binaan terutama jurusan Teknik Sepeda Motor yang saat ini memang sedang tumbuh pesat.
- Manajer Acosta, Pekerjaan saya adalah mencari motor terbaik
- Pengamat, Duel Pecco Bagnaia vs Marc Marquez 2025 Sepertinya Susah
- Ramai Rumor Toprak Razgatlioglu ke MotoGP, Tapi
- Wow, Tawaran Honda ke Pedro Acosta Sangat Menggiurkan
- Hot News, Yamaha Sudah mulai menguji mesin V4 MotoGP
- Naked Sport Honda New CB150 Verza Hadir dengan Warna Terbaru
- Honda CBR Kuasai Seri Perdana Mandalika Racing Series 2025
- Lawan Trek Ekstrem, CRF Tetap Melesat Raih Podium di Kejurnas Motocross Wonosobo
- Romano Albesiano Ungkap Titik Lemah Motor Honda MotoGP
- Bos Trackhouse Geram dengan Penundaan Start COTA yang Dipicu Marc Marquez
- Mudik Bersama AHM, 2.572 Konsumen Setia Honda Siap Lebaran di Kampung Halaman
- Rossi Ingin Rangkul Pedro Acosta Sebagai anti Marc Marquez
- Lebaran Nusantara Honda 2025: Apresiasi untuk Konsumen Loyal melalui Service Visit Spesial
- Honda Dream Cup 2025 Buka Kelas Baru Vario 160
- Honda CUV e: & ICON e: Resmi Mengaspal di Makassar
Saya juga dulu lulusan sepeda motor, tapi saya kuliah lanjut nya di komputer