CB150R, populasinya kini tak sehebat beritanya dulu
R2M. Beberapa hari terakhir ini, sebelum pulkam kemarin, ane sering kluar kantor ngurus beberapa hal dan rata-rata pengurusan berada di dalam kota Makassar, pada saat riding di tengah teriknya matahari, sebuah ide muncul yaitu mencari populasi nih motor CB150R dikota angingmammiri ini, dan hasilnya adalah……..!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
Sangat beda jauh dengan NVL.
Masih ingat dulu ketika rumor akan kehadiran nih motor di jagad blogspare?? Rata2 semua blogger tanah air membicarakannya, mulai dari bagian terkecil pun jadi trending topik, masih ingat ketika hanya kuping samping headlamp aja bisa heboh, rangka trelis, sampai tutup tangki yang belum brojol pun langsung kena black campaign.
tapi itu dulu, realitanya sekarang beda jauh, dengan mesin yang superior pun ternyata motor ini belum bisa menjungkalkan NVL.
Kira kira kenapa? Apa karena ban kecil??? 😀
pertamax dulu kang
Ergonomi Yamaha XJ900Police
http://monkeymotoblog.com/2014/06/03/lebih-dekat-dengan-yamaha-xj900p-bahas-ergonomi-part-2-video/
Nah kenapa ya?
http://cahyadip.wordpress.com/2014/06/03/seandainya-honda-phantom-diremajakan/
karena diatas langit masih ada langit
konsumen keduanya juga lebih banyak generasi muda… jadi yang keren yang lebih banyak menjadi pilihan…. desain CBSF terlalu biasa sepertinya
ane pribadi lebih suka desain nvl
Di jawa banyak tu,,,itu kan dimakasar yg mayoritas di sana penunggang yamaha