Teaser Sudah disebar, Jadwal Peluncuran Honda PCX Lokal Makin Dekat
Roda2makassar.com – Hari ini, pertanda bakal mendekatnya jadwal peluncuran Honda PCX 150 lokal dari Astra Honda Motor kian makin nyata, ini sebenarnya sudah R2M bocorkan di artikel sebelumnya dimana bocoran masuk ke redaksi R2M menyebutkan bahwa Honda PCX lokal bakal diluncurkan Awal tahun depan.
Tak banyak yang bisa diungkapkan dari teaser ini, hanya penampakan lampu bagian depan yang menonjolkan sisi headlamp seta sein yang memanjang keatas, desainnya pun sangat cakep, ditengah bawah ada lampu utama plus dengan lampu lagi diseblah kiri dan kana yang terbagi dalam 2 segmen, yaitu lampu jauh dan dekat(prediksi) atau bisa jadi lampu utama dekat dan 2 lampu di samping adalah lampu jauh.

Sebenarnya dari desain ini sudah bisa ditebak bahwa keseluruhan dari PCX lokal nanti akan berpatokan pada honda PCX 150 MY 2018 yang telah diperkenalkan pada ajang Tokyo Motor Show Bulan lalu.
Gimana, sama kan? tinggal kita tunggu saja bersama kapan PT. Astra Honda Motor meluncurkan motor skuter premium lokal pertamanya ini, apakah sama dengan bocoran R2M yang mendapatkan info bulan 1 atau paling lambat bulan 2 tahun depan.
Baca juga
- Makin Hangat, Jorge Martin Hampir Pasti Ke Honda
- Jorge Martin Ajukan Keluar dari Aprilia MotoGP, 4 Tim ini Tujuannya
- Hasil Balapan Sprint MotoGP Le Mans Prancis 2025
- Johann Zarco “Kursi Pabrikan Honda Perlu Dibicarakan”
- Ramadhipa Melesat Cetak Sejarah Kibarkan Merah Putih di Portugal
- Honda New XL750 Transalp 2025, Tampilan dan Fitur Terbaru
- Marc Marquez Tercepat sepanjang hari di tes MotoGP Jerez 2025
- CBR250RR Double Winner, Astra Honda Borong 5 Podium di ARRC Buriram
- MotoGP Spanyol 2025: Hasil Balapan Terbaru setelah Penalti Tekanan Ban
- MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Akhiri Rekor pole Marquez
- Manajer Acosta, Pekerjaan saya adalah mencari motor terbaik
- Pengamat, Duel Pecco Bagnaia vs Marc Marquez 2025 Sepertinya Susah
- Ramai Rumor Toprak Razgatlioglu ke MotoGP, Tapi
- Wow, Tawaran Honda ke Pedro Acosta Sangat Menggiurkan
- Hot News, Yamaha Sudah mulai menguji mesin V4 MotoGP