Inden Online All New R15 Mulai 1 April 2017, Hanya tersedia 155 Unit Bro
Selamat pagi rekan sekalian.
Akhirnya setelah menunggu beberapa bulan terkahir, sounding dari yamaha all new R15 muncul dan langsung dengan berita inden online yang selama ini merupakan salah satu strategi marketing yang banyak dipakai oleh ATPM-ATPM ditanah air.Inden online dari yamaha all new R15 ini memang belum terbuka saat ini namun melalui situs https://www.yamahamotoronline.co.id/booking/ jadwal perilisan akan dibuka pada tanggal 1 April 2016 mendatang atau tinggal 11 hari lagi.