Jumat, November 22, 2024
Uncategorized

Honda Supra GTR 150 Sudah Dikloning Ternyata

Selamat sore pembaca tercinta.
Pasti sudah tahu motor generasi supra yang terbaru ini. Honda supra GTR150 yang biasa disingkat GTR150 tanpa nama supra.

image

Indonesia yang menjadi basis produksi motor ini ternyata menjadi incaran pabrikan abal-abal lain untuk membuat motor tiruan dengan model yanh persis sama namun seperti biasa denganesin yang beda.

Winner, itulah label motor kloningan GTR150 ini yang dibeberapa negara asia juga menggunakan nama tersebut untuk motor ini. Berikut beberapa gambar yang sepertinya bersumber dari Vietnam atau Philipina ini.

image

image

image

image

Gimana, mirip-mirip kan! Shock masih menggunakan dual shock dibelakang, spedometer digital terganti dengan konsol manual, desain velg yang beda serta tak lupa mesin yang masih selonjoran berkubikasi 110 atau 125.

Last, gimana sob, tertarik? Masuk Indonesia bakal laris ngak? 🙂

roda2makassar

Otomotif lovers

6 komentar pada “Honda Supra GTR 150 Sudah Dikloning Ternyata

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.