Hasil Race MotoGP Qatar 2017, Yamaha Mengamuk Dilini Depan
Pagi pembaca sekalian.
Akhirnya selesai sudah race motoGp seri perdana Qatar 2017 semalam dan prediksi R2M untuk kemenangan Vinales akhirnya secara kebetulan benar adanya.Start dari posisi pertama, namun Vinales sempat keteteran diawal-awal lap, bahkan harus bertarung sengit untuk bisa merengsek ke 5 besar barisan depan. Johan Zarco yang awal lap tampil cukup meyakinkan harus kecewa dengan berakhir gravel lintasan pada lap ke 7, setelah kejar-kejaran dengan Marquez, Iannone dan Dovizioso.
Penggunaan ban yang tepat membuat Vinales, dan Dovizioso akhirnya bisa merengsek kedepan, kebalikan dengan Marquez, malah lap time makin memburuk menjelang lap-lap akhir hingga harus puas diposisi ke4 dan gagal podium kali ini
Pasangan Iannone dengan GSX RR nya ternyata tak lupa dari kesialan kali ini, podium pun akhirnya lepas dari tangan dan nyaris didepan tinggal menyisakan Vinales, Dovizioso, Rossi dan Marquez yang kemudian posisi inilah yang bertahan hingga akhir race.
Seri perdana kali ini harus membuat Marquez merelakan podium untuk Yamaha dan Ducati. Seandainya Zarco ngak jatuh, wahhh… Bisa Triple Podium nih Yamaha.. 😀 😀
Berikut hasil resmi race motoGP Qatar 2017 semalam.”
baca juga
- Kenapa Marc Marquez memakai Merek Monster di Ducati Lenovo
- Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Luncurkan livery Ducati MotoGP 2025
- Gresini Perkenalkan livery MotoGP 2025 di Imola
- New Honda PCX160 Resmi Dilaunching di Makassar
- Teknologi Honda Roadsync Bantu Pengendara Tetap Cari Aman
- Resiko Jorge Martin dengan Memilih No. 1 MotoGP
- Tim Pertama, Trackhouse Perkenalkan livery MotoGP 2025
- Alasan Carlo Pernat Berhenti sebagai Manajer Enea Bastianini
- Gigi Dall’Igna Peringatkan Bos Baru Honda MotoGP: ‘Ini tidak Mudah’
- Berita Terbaru, KTM berencana hengkang dari MotoGP Musim 2026
Ngamuk https://www.blogotive.com/hasil-motogp-qatar-2017
Pingback: Blog-blog yang Membahas MotoGP Qatar 2017 | Mercon Motor™