Astra Motor Berikan Potongan Harga 50% Servis Lengkap di Hari Guru Nasional
Roda2makassar.com – Dalam rangka Hari Guru Nasional yang jatuh pada tanggal 25 November 2018 Astra Motor Makassar sebagai main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah SulSelBarTra dan Ambon memberikan program apresiasi untuk Guru dan Dosen melalui jaringan Bengkel AHASS.
Program ini memberikan apresiasi bagi Guru maupun Dosen yang melakukan jasa servis lengkap dengan potongan harga 50%. Periode program mulai dari tanggal 25 – 30 November 2018.
“Tak bisa dipungkiri bahwa peran dan kontribusi Guru terhadap kemajuan pendidikan di Indonesia sangat lah penting, maka ijinkan kami memberikan program ini sebagai bentuk apresiasi kami untuk para guru di Sulawesi dan Ambon” ujar Nindyatama, Manager Technical Sevice AMM
Program potongan harga ini juga sebagai rangkaian kampanye #AyokeAHASS bentuk kepedulian kami terhadap keoptimalan dan kesehatan mesin sepeda motor pelanggan setia Honda. Selain program untuk Guru, program PIT Express satu harga satu indonesia pun masih berlaku hingga 31 Desember 2018. Program ini memberikan kemudahan dalam pengecekan dan pergantian sparepart di PIT Express hanya dengan Rp. 15000,-
- Alex Marquez di Tes MotoGP Barcelona” Wajar kalau kami lebih cepat”
- Hasil Final Tes Resmi MotoGP Barcelona 2024
- Marc Marquez Kunjungi garasi resmi Ducati Pertama Kali
- EKSKLUSIF: Ducati “dipaksa membuat keputusan sulit” dengan Jorge Martin
- Inilah Line Up World Supersport Resmi Yamaha 2025, Aldi Gabung ke Tim Ini
- Brembo Luncurkan Rem Baru MotoGP 2025
- Resmi, Catalunya sebagai Seri penutup MotoGP Musim 2024
- New Honda Scoopy Generasi Terbaru 2024 Siap Mencuri Perhatian
- Honda Luncurkan All New Scoopy 2024, Makin Seksi Bos
- Honda ST125 Dax 2024 Tampil Makin Unik dan Beda
- Honda ICON e: dan CUV e: Meriahkan Booth AHM di IMOS 2024
- Aldi Satya Mahendra Bakal Berkiprah di World Supersport 2025 Pakai YZF-R9
- Datang Dari Penjuru Negeri, 31.770 Bikers Bersatu dalam Honda Bikers Day
- Warna Baru Motor Sport Honda New CBR150R 2024, Makin Agresif
- Juara Dunia WSSP 2024, Aldi Satya Mahendra Catat Sejarah