Rabu, Januari 22, 2025
Uncategorized

Live Report Launching Honda ADV 150 dan Genio, Ayo Merapat

Roda2makassar.com – Siang bosku sekalian, langsung nih dari venue acara launching honda ADV 150 dan Genio Makassar yang bertempat di Mall Panakkukang Makassar, R2M sudah merasakan kemeriahan sejak dari tadi.

Acara menarik sudah banyak menanti para pengunjung Mall terramai dikota Makassar ini, dance kompetisi baru saja berlangung dan deretan acara lain siap diadakan.

Puncak acara sebentar malam adalah penampilan spesial dari Virza yang tadi sudah siap siap dan katanya akan membawakan hampir semua lagunya di album pertama dan kedua.

Jadi yang ingin merasakan langsung kemeriahan acara ini, ayo merapat ke Mall Panakkukang dan banyak promo menarik siap menanti bagi yang ingin membeli motor honda, ada potongan tenor, dan spesial adalah pembelian ADV tanpa inden, langsung kirim hari ini juga.

 

roda2makassar

Otomotif lovers

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.